Sabtu, 16 November 2013

4 strategi pengelolaan lahan

Pengelolaan lahan di sini termasuk pengelolaan lahan pertanian, pengelolaan tanah baik untuk pemukiman maupun industri. Dengan makin berkembangnya ilmu dan teknologi maka manusia makin berupaya untuk mendapatkan strategi baru dalam bidang penguasaan lahan. Strategi tersebut bertujuan untuk meningkatkan hasil yang maksimal dengne menggunakan waktu, tenaga dan biaya yang semaksimal mungkin.
1. memperoleh hasil atau produksi maksimum dari setiap unit lahan;
2. memilih tata cara pengelolaan lahan yang memberikan keuntungan maksimum;
3. menekankan sekecil mungkin tidakmantapan kondisi lahan potensial sehingga dapat meningkatkan hasil maksimum;
4. mencegah menurunnya potensi lahan potensial
Dengan melaksanakan strategi demikian, maka sudah dapat diharapkan penaggulangan dampak negatif sedini mungkin sehingga tidaklah menanggung resiko di masa yang akan datang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar